DISIPLIN PNS BENGKAYANG
Integritas,
Bengkayang
WAKIL BUPATI
Kabupaten Bengkayang AGUSTINUS NAON, S.sos mengatakan kepada semua PNS (PEGAWAI
NEGRI SIPIL) Kabupaten Bengkayang supaya benar-benar disiplin dalam bekerja dan
kontrol Manajemen mulai dari ESELON IV (Empat) ke bawah dan Eselon supaya mampu
member motivasi serta kedisiplin terhadap bawahan serta seluruh staf dan
jajaran PNS ( PEGAWAI NEGRI SIPIL ) Kabupaten Bengkayang. mereka di wajibkan
masuk kerja pada jam 8.00 Wiba – 12.00 Wiba, dan istirahat dari jam 12.00 Wiba
– 13.00 Wiba, dan masuk lagi siang dari jam 13.00 Wiba – 15.00 Wiba.
Ia juga
mengharapkan kepada seluruh pimpinan
SKPD, agar mampu memimpin stafnya dengan tujuan pelayanan terhadap masyarakat
secara optimal sesuai dengan tugasnya masing-masing . Kabupaten Bengkayang saat
ini sedang menggalak-kan kinerja para PNS ( PEGAWAI NEGRI SIPIL ),di lingkungan
PemKab Landak dan berusaha memberikan pelayanan prima bagi masyarakat. Untuk
itu kepada pimpinan SKPD perlu adanya peningkatan team work PNS ( PEGAWAI NEGRI
SIPIL ), sehingga nantinya mampu meningkatkan kinerja PNS ( PEGAWAI NEGRI SIPIL
) jauh lebih baik dari tahun terdahulu, karna ini merupakan harapan masyarakat
supaya lebih di maksiamalkan lagi kinerjanya.
AGUSTINUS
NAON, S.sos, menuturkan kembali kedisiplinan dan kinerja ada dua hal yang harus
di perhatikan yaitu, upaya peningkatan mutu dan kualitas PNS ( PEGAWAI NEGRI
SIPIL ), dengan demikian juga diadakan gelar Razia bagi anggota PNS ( PEGAWAI
NERGI SIPIL ), dan bagi anggota yang melanggar aturan kerja akan di kenakan
sanksi yang berlaku, hal ini dalam upaya peningkatkan mutu dan kualitas kinerja
PNS ( PEGAWAI NERGI SIPIL ) yang lebih baik. Dengan harapan Kedepan-nya
Kabupaten Bengkayang dapat meningkatkan kualitas kinerjanya dalam memberikan
pelayanan yang terbaik terhadap masyarakat tuturnya. ( Stefanus. A. Yani )